3. Tsunami Selatan Jawa 1921
Tsunami tercatat pada marigram di Pelabuhan Cilacap akibat Tsunami Selatan Jawa pada 11 September 1921 menurut (Visser, 1922).
Tsunami yang menerjang Pelabuhan Cilacap ini disebabkan karena gempa di zona outerrise sebesar 7,5 magnitudo.
4. Tsunami Selatan Jawa 1994
Tsunami terjadi di selatan Jawa Timur pada 3 Juni 1994 akibat gempa dengan magnitudo 7,8. Faktanya, tinggi tsunami mencapai 13,9 m menelan korban jiwa 250 orang meninggal.
Pantai terdampak kerusakan ada beberapa pantai yaitu, Banyuwangi, Jember, Lumajang, Malang.
5. Tsunami Selatan Jawa 2006
Tsunami terjadi di Pangandaran pada 17 Juli 2006 akibat gempa dengan magnitudo 7,7.
Tinggi tsunami mencapai 16,9 m menelan korban jiwa 668 orang meninggal dan memberikan dampak kerusakan pantai, seperti pantai Pangandaran dan Cilacap.
5 Tsunami Megathrust yang pernah terjadi di Selatan Jawa, semoga informasi ini bermanfaat.
Editor : M Mahfud
Artikel Terkait