5. Lancarkan Peredaran Darah
Kandungan yang terdapat dalam air laut sama dengan kandungan atau komposisi pada plasma darah manusia.
Persamaan komposisi dalam air laut ini akan membuat peredaran darah menjadi lancar, setelah berendam dalam air laut pada pagi hari, setidaknya selama 30 menit.
Selain melancarkan peredaran darah, mandi dengan air laut pada pagi hari akan membuat tekanan darah menjadi stabil.
6. Kulit jadi sehat
Air laut memiliki kandungan yang lebih beragam dibandingkan dengan air tawar, atau air darat. Air laut memliki kandungan garam,potasium klorida dan mineral seperti magnesium. Kandungan garam dalam air laut dapat memantu mengeluarkan racun dari dalam kulit.
Racun akan mengelupas dengan sendirinya dan melepaskan diri bersama dengan sel kulit mati, serta akan mempercepat pertumbuhan sel kulit baru apabila sel kulit mati sudah terkelupas.
Demikian 6 manfaat mandi air laut di pagi hari. Semoga bermanfaat!
Editor : M Mahfud
Artikel Terkait