Korban Banjir Cilegon: 11.814 Warga di 6 Kecamatan Terdampak, Ini Rinciannya

Mada Mahfud
Korban banjir Cilegon 1-3 Januari 2026, sebanyak 11.814 warga terdampak di 6 kecamatan. Foto: BPBD Kota Cilegon

Korban banjir tersebar di 6 kecamatan Kecamatan Cibeber, Jombang, Ciwandan, Citangkil, Cilegon dan Purwakarta.

Wilayah yang terparah dampak banjir adalah Kecamatan Cibeber tepatnya di Kelurahan Kedaleman dengan korban banjir sebanyak 847 KK atau 2.480 jiwa.

BPBD Kota Cilegon mencatat sejumlah rumah roboh diterjang banjir, antara lain di di Lingkungan Kubang Laban, Lingkungan Kubang Wuluh dan di Lingkungan Bentola.



Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network