Inter menyegel pertandingan di menit 74 saat Marcus Thuram membelokkan sepak pojok yang dieksekusi Federico Dimarco.
Bologna yang tak ingin dipermalukan, berhasil mencetak 1 gol lewat Santiago Castro di akhir pertandingan. Inter Milan – Bologna berakhir 3-1.
Kekalahan ini membuat Bologna terdampar di urutan 7 klasemen Serie A setelah tanpa kemenangan dalam 5 laga terakhir di Serie A.
Hasil Lengkap Liga Italia 2025-2026 – Giornata ke-18
Senin (5/1/2026)
Inter 3-1 Bologna
Hellas Verona 0-3 Torino
Minggu (4/1/2026)
Fiorentina 1-0 Cremonese
Lazio 0-2 Napoli
Atalanta 1-0 AS Roma
Juventus 1-1 Lecce
Editor : M Mahfud
Artikel Terkait
