Buka-bukaan, Direktur Keuangan Ungkap Kondisi RS Haji Jakarta yang Didemo Karyawan

Muhamad Nur Alfiyan
Plt Direktur Keuangan, IT dan SDM Rumah Sakit Haji Jakarta (RSHJ), Riris Aishah Prasetyowati (tengah) bersama Tim Hukum UIN Syarif di ruang direksi RSHJ, Senin (12/6/2023). Foto: iNewsCilegon/Muhamad Nur Alfiyan

Dengan perbaikan dari sisi pasokan obat, Riris menyatakan telah terjadi peningkatan Bed Occupation Rate (BOR).

"Dalam hampir sepuluh hari, kita ada peningkatan BOR sekitar 10%, tapi ada penurunan lagi akibat demo," ujar Riris.

Riris juga mengaku telah mencicil hak normatif berupa pembayaran pada ahli waris yang telah meninggal.

"Walaupun dengan keterbatasan pengelolaan RS Haji Jakarta, beberapa itu sudah mulai saya cicil, walaupun itu bukan kewajiban manajemen ini," ujarnya.

"Sudah mulai dicicil sejak saya disini dan jumlah kecil-kecil. Tetapi untuk memenuhinya kan kita harus ada hitungan," tambahnya.

Selain itu, mengenai hak BPJS Ketenagakerjaan untuk karyawan aktif dan yang telah meninggal, tim hukum UIN lain, Aziz menyatakan bahwa likuidator harus memverifikasi hak normatif karyawan.

Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network