Ini 4 Tersangka Kasus Korupsi Chromebook Kemendikbudristek, Orang Dekat Nadiem Makarim

Mada Mahfud
Kejagung menetapkan 4 orang tersangka kasus korupsi pengadaan laptop berbasis Chromebook. Foto: Ist

4. JT selaku Staf Khusus Menteri. 

Ibrahim Arief ditetapkan tersangka usai sempat dijemput paksa oleh penyidik pada Selasa (15/7/2025). 

Kronologi Kasus

Kementerian Pendidikan, Budaya, Riset dan Teknologi (Kemendikbudirstek) mengadakan laptop berbasis Chromebook bagi satuan pendidikan dasar, menengah dan atas untuk pelaksanaan asesmen kompetensi minimal (AKM) pada tahun 2020. 

Pengadaan berbenturan dengan uji coba pengadaan Chromebook pada pada 2018-2019. Uji coba membuktikan Chromebook tidak efektif untuk menjalankan kegiatan AKM. 

Laptop berbasis Chromebook hanya efektif digunakan apabila ada jaringan internet. Padahal internet di Indonesia belum merata.

Editor : M Mahfud

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network