get app
inews
Aa Text
Read Next : RSUD Cilegon Gelar Sosialisasi Standar Pelayanan Kesehatan

Mengenal Ciri-Ciri dan Penyebab Kanker Gusi

Sabtu, 24 Juni 2023 | 09:39 WIB
header img
Penyakit Kanker gusi adalah kondisi adanya pertumbuhan sel-sel kanker yang menyerang jaringan pada gusi. Foto: Istimewa

4. Ekspos Toksin di Dalam Mulut

Sama seperti rokok, racun dari polusi dan makanan yang menumpuk di gusi lambat laun menjadi penyebab kanker gusi.

5.Kebiasaan Mengunyah Tembakau

Kandungan tembakau yang sama dengan rokok mengakibatkan mulut akan dipenuhi zat toksin yang menumpuk.

6. Mengidap Penyakit Tertentu

Biasanya pada keluarga yang memiliki riwayat kanker, akan menjadi pemicu bila tak menjaga pola hidup.

Editor : M Mahfud

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut