get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Manfaat Ikan Salmon Sashimi untuk Kesehatan

Cara Beli Motor Bekas dengan Harga Murah dan Berkualitas, Simak 5 Tips Berikut Ini

Rabu, 17 Mei 2023 | 05:22 WIB
header img
Tips membeli motor bekas. Foto : ilustrasi

4. Melihat Harga Pasar motor 

Agar membeli motor yang sesuai diinginkan serta kelayakan yang baik dengan harga yang murah, melihat harga pasar sangat penting. 

Jika tidak memperhatikan hal tersebut maka bisa saja tertipu dengan pembeli yang curang. Terlebih setiap tipe motor memiliki harga yang berbeda. 

5. Memeriksa Surat Surat kendaraan 

Pada saat membeli motor tidak hanya melihat keadaan motor yang sehat. Memeriksa surat kendaraan yang sesuai merupakan hal yang penting. 

Mulai dari STNK dan BPKB yang harus sesuai dengan nomor mesin serta nama pemilik. Agar tidak membeli motor yang murah dari hasil curian.

Itu dia beberapa tips agar mendapatkan motor bekas dengan kualitas yang baik.

Editor : M Mahfud

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut